Sabtu, 26 Februari 2011

Kehilangan Kosentrasi, Segeralah Minum Air Putih

Kekurangan air adalah salah satu penyebab keletihan. Hanya diperlukan penurunan dehidrasi atau kehilangan cairan tubuh 2% untuk memperlambat ingatan atau mimilah pekerjaan. Kekurangan air menyebabkan jantung berdetak lebih cepat sehingga membuat tubuh menjadi lebih cepat lelah. dan bahkan tubuh kekurangan air 1% pun sudah menyebabkan gangguan mood.
nah untuk itu minumlah air putih sekurang -kurangnya 2 liter air atau 8-10gelas perhari agar tidak terjadi suatu gejala yang disebut dehidrasi. dan jika dehidrasi terus diabaikan maka akan mengalami suatu kejadiaan pingsan bahkan kematian

Tidak ada komentar:

Posting Komentar